UNDUHAN
1. Jenis Pelayanan Administrasi Izin Cabang PAK (Penyalur Alat Kesehatan)
NO |
KOMPONEN |
URAIAN |
1 |
Jenis Pelayanan |
Izin Cabang PAK (Penyalur Alat Kesehatan). |
2 |
Dasar Hukum |
|
3 |
Persyaratan
|
- Fotocopy Ijazah Terakhir yang telah dilegalisir. - Surat Pernyataan bersedia bekerja secara penuh waktu (full time). - Surat Perjanjian Kerjasama yang di sahkan oleh Notaris.
10. Fotocopy KTP Kepala Cabang & Penanggung Jawab Teknis 11. Daftar Jenis Alat Kesehatan yang akan diedarkan, disertai fotocopy Surat Izin Edar Produk.
|
4 |
Prosedur |
|
5 |
Waktu Pelayanan |
Jangka waktu pelayanan maksimal 5 (lima) hari setelah permoonan bekas persyaratan lengkap diterima |
6 |
Biaya /Tarif |
0 Rupiah |
7 |
Produk |
Surat Izin Cabang PAK (Penyalur Alat Kesehatan) dari Kepala Dinas Penanaman Modal & Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung. |
8 |
Pengetahuan Pengaduan |
1. Melalui kotak pengaduan 2. Melalui SMS Pengaduan di nomor --- 3. Di bentuk tim/petugas khusus penanganan pengaduan, saran, dan masukan. |
2. Jenis Pelayanan Administrasi Izin Cabang Pedagang Besar Farmasi (PBF) / Pedagang Besar Bahan Baku Farmasi (PBBBF) Cabang
NO |
KOMPONEN |
URAIAN |
1 |
Jenis Pelayanan |
Izin Cabang Pedagang Besar Farmasi (PBF) / Pedagang Besar Bahan Baku Farmasi (PBBBF) Cabang. |
2 |
Dasar Hukum |
|
3 |
Persyaratan
|
10. Fotocopy Surat Pembukaan Cabang dari PBF Pusat. 11. Fotocopy Surat Izin PBF Pusat yang dikeluarkan oleh Menteri Kesehatan yang telah dilegalisir Kementerian Kesehatan RI. 12. Fotocopy Denah Lokasi. 13. Fotocopy Denah Bangunan dan Ruangan beserta ukuran. 14. Fotocopy Sertifikat Hak Milik (SHM) atau Surat Sewa minimal 3 tahun (apabila bangunan dengan status sewa). 15. Fotocopy SK Pimpinan Pengangkatan Apoteker Penanggung jawab. 16. Fotocopy Ijazah Apoteker Penanggungjawab. 17. Fotocopy Surat Tanda Registrasi Apoteker (STRA) penanggung jawab. 18. Surat Pernyataan Kesanggupan Apoteker Penanggungjawab bekerja penuh waktu. 19. Lampiran Daftar Produk yang akan diedarkan.
CATATAN : - Untuk PBBBF Surat Bukti Penguasaan Laboratorium yang mempunyai kemampuan untuk pengujian bahan obat yang disalurkan serta daftar peralatan lab. - Untuk PBBBF Surat Bukti Penguasaan Gudang Khusus tempat penyimpanan bahan obat yang terpisah dari bahan lain.
|
4 |
Prosedur |
|
5 |
Waktu Pelayanan |
Jangka waktu pelayanan maksimal 5 (lima) hari setelah permoonan bekas persyaratan lengkap diterima |
6 |
Biaya /Tarif |
0 Rupiah |
7 |
Produk |
Surat Izin Cabang Pedagang Besar Farmasi (PBF) / Pedagang Besar Bahan Baku Farmasi (PBBBF) Cabang dari Kepala Dinas Penanaman Modal & Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung. |
8 |
Pengetahuan Pengaduan |
1. Melalui kotak pengaduan 2. Melalui SMS Pengaduan di nomor --- 3. Di bentuk tim/petugas khusus penanganan pengaduan, saran, dan masukan. |
3. Jenis Pelayanan Administrasi Izin Usaha Kecil Obat Tradisional (UKOT).
(total aset tidak lebih dari Rp. 600.000.000,- tidak termasuk harga tanah dan bangunan)
NO |
KOMPONEN |
URAIAN |
1 |
Jenis Pelayanan |
Izin Usaha Kecil Obat Tradisional (UKOT). |
2 |
Dasar Hukum |
|
3 |
Persyaratan
|
10. Sertifikat Tanah. 11. Daftar Mesin dan Peralatan. 12. Denah Lokasi. 13. Surat Tanda Registrasi PJT. 14. Denah Bangunan. 15. Perjanjian Kerjasama antara Pimpinan dengan Pj. Teknis. 16. Berita Acara Pemeriksaan oleh Dinas Kesehatan Provinsi. 17. Surat Rekomendasi dari Dinas Kesehatan Provinsi.
|
4 |
Prosedur |
|
5 |
Waktu Pelayanan |
Jangka waktu pelayanan maksimal 5 (lima) hari setelah permoonan bekas persyaratan lengkap diterima |
6 |
Biaya /Tarif |
0 Rupiah |
7 |
Produk |
Surat Izin Usaha Kecil Obat Tradisional (UKOT) dari Kepala Dinas Penanaman Modal & Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung. |
8 |
Pengetahuan Pengaduan |
1. Melalui kotak pengaduan 2. Melalui SMS Pengaduan di nomor --- 3. Di bentuk tim/petugas khusus penanganan pengaduan, saran, dan masukan. |
4. Jenis Pelayanan Administrasi Rekomendasi Izin PAK (Penyalur Alat Kesehatan)
NO |
KOMPONEN |
URAIAN |
1 |
Jenis Pelayanan |
Surat Rekomendasi Izin PAK (Penyalur Alat Kesehatan). |
2 |
Dasar Hukum |
|
3 |
Persyaratan
|
10. Fotocopy SITU, SIUP dan NPWP. 11. Peta Lokasi dan Denah Bangunan. 12. Daftar Nama Direksi dan Dewan Komisaris, Struktur Organisasi Perusahaan. 13. Fotocopy KTP Kepala Cabang & Penanggung Jawab Teknis 14. Daftar Jenis Alat Kesehatan yang akan diedarkan, disertai fotocopy Surat Izin Edar Produk.
|
4 |
Prosedur |
|
5 |
Waktu Pelayanan |
Jangka waktu pelayanan maksimal 5 (lima) hari setelah permoonan bekas persyaratan lengkap diterima |
6 |
Biaya /Tarif |
0 Rupiah |
7 |
Produk |
Surat Rekomendasi Izin PAK (Penyalur Alat Kesehatan) dari Kepala Dinas Penanaman Modal & Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung. |
8 |
Pengetahuan Pengaduan |
1. Melalui kotak pengaduan 2. Melalui SMS Pengaduan di nomor --- 3. Di bentuk tim/petugas khusus penanganan pengaduan, saran, dan masukan. |
5. Jenis Pelayanan Administrasi Rekomendasi Izin Pedagang Besar Farmasi (PBF) / Pedagang Besar Bahan Baku Farmasi (PBBBF)
NO |
KOMPONEN |
URAIAN |
1 |
Jenis Pelayanan |
Surat Rekomendasi Izin Pedagang Besar Farmasi (PBF) / Pedagang Besar Bahan Baku Farmasi (PBBBF). |
2 |
Dasar Hukum |
|
3 |
Persyaratan
|
10. Fotocopy Surat Pembukaan Cabang dari PBF Pusat. 11. Fotocopy Surat Izin PBF Pusat yang dikeluarkan oleh Menteri Kesehatan yang telah dilegalisir Kementerian Kesehatan RI. 12. Fotocopy Denah Lokasi. 13. Fotocopy Denah Bangunan dan Ruangan beserta ukuran. 14. Fotocopy Sertifikat Hak Milik (SHM) atau Surat Sewa minimal 3 tahun (apabila bangunan dengan status sewa). 15. Fotocopy SK Pimpinan Pengangkatan Apoteker Penanggung jawab. 16. Fotocopy Ijazah Apoteker Penanggungjawab. 17. Fotocopy Surat Tanda Registrasi Apoteker (STRA) penanggung jawab. 18. Surat Pernyataan Kesanggupan Apoteker Penanggungjawab bekerja penuh waktu. 19. Lampiran Daftar Produk yang akan diedarkan.
|
4 |
Prosedur |
|
5 |
Waktu Pelayanan |
Jangka waktu pelayanan maksimal 5 (lima) hari setelah permohonan bekas persyaratan lengkap diterima. |
6 |
Biaya /Tarif |
0 Rupiah |
7 |
Produk |
Surat Rekomendasi Izin Pedagang Besar Farmasi (PBF) / Pedagang Besar Bahan Baku Farmasi (PBBBF) dari Kepala Dinas Penanaman Modal & Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung. |
8 |
Pengetahuan Pengaduan |
1. Melalui kotak pengaduan 2. Melalui SMS Pengaduan di nomor --- 3. Di bentuk tim/petugas khusus penanganan pengaduan, saran, dan masukan. |
Kisah SUKSES
PT Sugar Group Companies (Lampung Tengah)
Company
PT. Great Giant Pinneaple
Company
PT Ulubelu Cofco Abadi (Lampung, Indonesia)
Company
DPM & PTSP
Alamat : Jl. Doktor Warsito No.2 Bandar Lampung 35211
(0721) 482768
Copyright © 2015 - 2025 Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung